Membuat Sosis Solo Untuk Snack Buka Puasa

Snack Untuk Buka Puasa, Pada bulan puasa makanan ringan yang notabene dibuat dengan cara digoreng atau lebih dikenal dengan gorengan banyak di cari oleh mereka yang hendak berbuka puasa. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan resep membuat sosis solo yang bisa anda hidangkan di tengah keluarga, bisa juga anda jajakan sebagai snack untuk buka puasa kepada tetangga, teman sekantor, maupun dititipkan di warung.

Resep Sosis Solo

Ada dua cara pengolahan sosis Solo, yaitu sosis basah dan sosis goreng. Untuk sosis basah, setelah dibungkus dengan dadar telur, sosis langsung disajikan. Sementara untuk sosis solo goreng, gulungan dadar digoreng kembali hingga setengah kering. Anda dapat menyajikan kedua cara, karena keduanya tidaklah merepotkan.

Jika anda berniat menyajikan sosis Solo basah karena hidangan ini lebih sedikit mengandung minyak, sehingga lebih sehat, namun khawatir hidangan anda cepat basi, ada tips yang berguna bagi anda. Setelah semua dadar selesai dibuat, tumpuk dadar menjadi satu dalam pinggan tahan panas, dan kukus selama kurang lebih 10 menit. Dengan cara ini dadar tidak akan cepat basi, dan sosis basah anda akan tahan hingga lebih dar 24 jam.

Cara Membuat Sosis Solo

Sebelum anda menyimak tatacara membuat sosis solo yang benar, sebaiknya anda mempersiapkan bahan-bahan yang diperlukan dalam pembuatan sosis solo, bahannya sebagai berikut

  • 200 gr tepung terigu
  • 4 butir telur
  • 200 ml air
  • 1 sdt garam
  • Minyak goreng
  • 300 gr daging giling
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sdt merica bubuk
  • 1 sdt garam
  • 1 sdm gula pasir
  • 2 sdm irisan daun bawang
  • 2 sdm minyak
  • 100 ml air

Langkah-Langkah Pembuatan Sosis Solo

  1. Campur telur, terigu, air dan garam hingga rata kemudian dadar pada wajan anti lengket.
  2. Panaskan minyak, tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum. Masukkan daging dan air, masak dengan api sedang hingga agak menyusut. Tambahkan daun bawang, masak kembali hingga mongering.
  3. Bentangkan dadar, isi dengan daging secukupnya, gulung lalu lem dengan larutan sagu. Sisihkan.
  4. Panaskan minyak, goreng dengan minyak panas sedang.
  5. Sajikan sosis solo dengan cabai rawit.

Selamat mencoba ya kawan, semoga berhasil.
Snack Box Untuk Berbuka Puasa Bersama | Snack Box Untuk Acara Buka Puasa Bersama

Catering Buka Puasa Di Jakarta

Catering Buka Puasa Di Jakarta, Tidak terasa dalam hitungan minggu kita akan berjumpa dengan bulan puasa, pada bulan ramadhan acara buka puasa bersama teman sekolah, teman kantor, kerabat dan komunita lainnya suadh menjadi tradisi. walaupun diadakan bersama teman kita harus mempersiapkan acara dengan matang demi suksesnya acara yang kita adakan. Salah satu persiapan yang paling sulit adalah mempersiapkan konsumsi untuk berbuka, hal ini memang terlihat remeh, namun kita harus mempersiapkannya dengan baik, karena tidak banyak orang yang bisa mengolah konsumsi dengn jumlah yang banyak. untuk mempersiapkannya kita membutuhkan orang yang telah berpengalaman atau jasa catering terdekat.

Anda tidak perlu memikirkan masalah budget, karena masih banyak catering murah untuk berbuka puasa yang bisa anda dapatkan di sekitaran jakarta, salah satunya adalah nada catering. Nada catering merupakan catering di jakarta yang telah berpengalaman menangani pesanan catering buka puasa bersama yang dipesan oleh instansi pemerintahan, swasta maupun perorangan. Nada catering menyediakan berbagai macam menu catering untuk buka puasa yang bisa anda pilih sesuai dengan selera dan budget yang tersedia. untuk memesan catering buka puasa kepada nada catering silahkan hubungi 081291727499 dengan menyebutkan menu, tempat dan waktu pengiriman secara detail.

Catering Untuk Berbuka Puasa Bersama

Catering Untuk Berbuka Puasa Bersama, Buka puasa bersama handai taulan, kerabat dan teman seknator sudah menjadi tradisi masyarakat Jakarta khususnya dan Bangsa Indonesia umumnya, acara ini bukan semata-mata diadakan untuk berkumpul dan tertawa ria bersama para sahabat dan kerabat, terlebih lagi acara ini memiliki tujuan yang mulia yaitu “menyambung silaturrahmi”, dengan menyambung tali silaturrahmi ini Rasulullah S.A.W menjamin adannya keberkahan rizqi dan panjang umur. Terlepas dari hal tersebut, acara buka puasa yang akan diadakan baik di kantor, rumah ataupun masjid harus di persiapkan sedini mungkin demi kelancaran acara. terlebih lagi pada persiapan konsumsi, anda harus menyediakan makanan berbuka dengan kuantitas yang banyak, hal ini harus anda serahkan kepada seseorang ataupun sebuah jasa yang telah berpengalaman seperti jasa catering untuk buka puasa, salah satu lembaga catering yang berpengalaman menangani catering untuk buka puasa di Jakarta adalah Nada catering.

Nada catering telah banyak menagani pesanan catering untuk buka puasa di jakarta yang dipesan oleh badan perusahaan maupun perorangan yang ada di jakarta, nada catering memiliki pilihan menu yang variatif dan bisa anda pilih sesuai dengan selera dan budget yang tersedia. anda juga tidak perlu khawatir untuk mengambil pesanan ke tempat nada catering, karena nada catering menyediakan layanan pesan antar ke seluruh wilayah jakarta. Praktis bukan? lalu bagaimana caranya memesana catering untuk buka puasa kepada nada catering ? mudah sekali, anda hanya butuh menghubungi 081291727499 dan menentukan menu yang akan dipesan serta waktu dan tempat pengantaran secara terperinci.

Mencicipi Ikan Pesmol Bandeng Khas Betawi Saat Berbuka Puasa

Cita rasa daging ikan selalu enak ketika diolah dengan berbagai resep dan bumbu, baik itu digoreng saja maupun dimasak dengan menggunakan kuah kuning bening ataupun santan. Ikan dengan bumbu pesmol adalah menu masakan dengan bahan utama ikan baik itu gurame, ekor kuning, ikan kembung, ikan nila, bandeng ataupun jenis ikan lainnya yang kemudian diolah dengan menggunakan racikan bumbu seperti kunyit, jahe, dan ditambah kuah kaldu. Rasa dari ikan pesmol terkandung bahan ikan yang digunakan akan tetapi yang menjadi ciri khas adalah kuahnya gurih serta rasa yang meresap kedalam daging ikan. Ikan pesmol ini sangat enak apabila disantap pada saat berbuka puasa. bagi anda yang bekerja kantoran dan tidak sempat membuat menu nasi kotak buka puasa di jakarta ini bisa memesan kepada penyedia catering. Untuk anda yang ingin mencoba untuk mengolah ikan pesmol berikut ini kami akan membagikan secara gratis dan detail resep serta panduan cara memasak atau cara membuat ikan pesmol.

RESEP IKAN BUMBU PESMOL KUNING ENAK

Bahan-bahan:

  • 1 ekor ikan mas/gurame/bandeng ukuran besar
  • 3 cabe merah
  • 3 siung bawang putih
  • 6 butir kemiri
  • 1 potong kunyit
  • 2 cm jahe
  • 2 cm lengkuas
  • 2 lembar daun salam
  • air kaldu secukupnya
  • garam dan gula secukupnya
  • minyak goreng

bumbu pelengkap:

  • 6 buah cabai rawit merah utuh kemudian digoreng
  • bawang goreng secukupnya

CARA MEMBUAT IKAN BUMBU PESMOL KUNING ENAK

  1. Pertama-tama ikan dibersihkan terlebih dahulu sampai bersih dari sisik dan kotorannya kemudian lumuri dengan cuka dan garam biarkan selama 5 menit, lalu goreng sampai matang.
  2. Giling semua bumbu kecuali daun salam dan lengkuas sampai halus dengan ulekan atau kalau pengen cepet ya pake blander.
  3. Panaskan 3 sdm minyak goreng kemudian tumis bumbu halus tadi sampai baunya harum dan masukka air kaldu lalu masak sampai mendidih.
  4. Apabila sudah mendidih masukkan ikan yang sudah digoreng tadi kemudian masak sampai bumbu meresap.
    Angkat dan sajikan ikan pesmol dengan menambahkan cabai rawit goreng dan ditaburi dengan bawang goreng.

Ikan pesmol selain enak untuk dimakan bersama nasi putih biasa juga enak dimakan bersama dengan nasi uduk, kalau sudah berdampingan dengan nasi uduk bisa dibilang menu tersebut adalah menu nasi kotak untuk berbuka puasa khas betawi banget. 😀

Berbuka Puasa Dengan Gulai Malbi Khas Palembang

Hayo…. udah pada tau belum apa itu gulai malbi? Gulai Malbi adalah makanan khas Palembang. Malbi sendiri merupakan sebutan untuk hidangan yang menyerupai semur sehingga banyak juga yang mengatakan hidangan ini adalah semur daging sapi. Biasanya Malbi memakai daging sapi has dan tambahan rempah lainnya seperti Asam Jawa. Malbi adalah salah satu dari sedikit makanan bercitarasa manis yang berasal dari daerah Palembang dikarenakan masyarakatnya yang lebih menyukai hidangan pedas.

Gulai malbi cocok loh untuk menu berbuka puasa, anda bisa memesan menu nasi kotak untuk buka puasa bersama kepada penyedia catering, atau anda juga bisa membuat gulai malbi sendiri. Gulai malbi memang makanan khas palembang, tetapi, mengingat penduduk palembang banyak yang tinggal di jakarta tidak ada salahnya jika anda melayani pesanan nasi kotak untuk buka puasa bersama di kantor. Teapi, harapan kami membagikan gulai malbi ini agar bisa menambah simpanan resep masakan anda. yuk kita mulai membuat gulai malbi. perhatikan resep dan langkanhnya ya..

Bahan dan Bumbu-bumbu Gulai Malbi Palembang:

  • 500 gram daging sapi, iris-iris
  • 15 gram gula merah
  • 2 siung bawang putih, haluskan
  • 1 buah kelapa tua, kupas kulit ari, parut
  • 4 cm jahe, memarkan
  • 1 sendok teh ketumbar, haluskan
  • 15 gram asam jawa, larutkan sedikit air
  • 5 butir bawang merah, haluskan
  • ½ sendok teh pala halus
  • 3 butir cengkih
  • garam dan kecap manis secukupnya

Cara Membuat Gulai Malbi Palembang:

  1. Langkah pertama Peraslah setengah kelapa parut yang diambil santannya, dan sisanya disangrai dan lalu dihaluskan.
  2. Kemudian Tumis bawang merah, bawang putih dan ketumbar lalu masukkan jahe, tumis hingga harum. Masukkan irisan daging, aduk lalu masak hingga berwarna kecoklatan.
  3. Tambahkan buah pala yang telah dihaluskan dan cengkeh, beri sedikit air, gula merah, air asam setelah air mulai mengering. Masukkan santan, garam, kecap manis, aduk rata. Masak sebentar, lalu angkat dan sajikan dengan keluarga kesayangan anda.

Nah, sekarang gulai malbi sudah bisa anda nikmati. selamat menyantap…. 😀

Es Selendang Mayang Untuk Buka Puasa

Es selendang mayang adalah salah satu minuman tradisional Indonesia asal Jakarta. Minuman ini sekarang jarang ditemukan karena dikalangan masyarakat Betawi sendiri minuman ini dianggap minuman kuno. Di acara-acara tertentu seperti Lebaran Betawi, minuman ini disajikan dan sering disertai dengan label “minuman Betawi jadul”. Selain menyegarkan, minuman ini dapat mengurangi rasa lapar karena dibuat dengan bahan dasar tepung beras. Beberapa penjual di kota tua membuat minuman ini dengan bahan dasar tepung hunkwe dengan alasan lebih mudah dan efisien.

Cara Membuat Resep Minuman Segar Es Selendang Mayang

Bahan-bahan/bumbu-bumbu membuat es selendang mayang:

  • tepung hunkwe sebanyak 125 gram
  • vanili bubuk sebanyak ¼ sendok teh
  • garam sebanyak ½ sendok teh
  • 3 tetes pewarna merah
  • es serut sebanyak 800 gram
  • tepung beras sebanyak 75 gram
  • 1.000 ml air
  • pewarna hijau tua sebanyak 2 tetes
  • 2 lembar pandan, ikat
  • 25 ml air daun suji dari 25 lembar daun suji dan 2 lembar daun pandan

Bahan Sirup Es Selendang Mayang:

  • Air sebanyak 150 ml
  • gula merah sebanyak 200 gram
  • 1 lembar daun pandan

Bahan Kuah Santan:

  • daun pandan sebanyak 2 lembar
  • teh garam sebanyak ½ sendok teh
  • 600 ml santan dari 1 butir kelapa

Cara Membuat Es Selendang Mayang

Berikut ini adalah langkah untuk membuat es selendang mayang :

  1. Air, tepung beras, vanili bubuk, daun pandan, tepung hunkwe, dan garam direbus terlebih dahulu sambil diaduk hingga meletup-letup. Adonan dibagi menjadi 3 bagian. Satu bagian ditambahkan pewarna merah dan aduk rata. Satu bagian tambahkan dengan air suji dan pewarna hijau. Aduk rata juga. Satu bagian lagi biarkan putih.
  2. Kemudian tuang adonan hijau ke dalam loyang 24x10x4 cm yang dioles dengan minyak. Ratakan. Tuangkan adonan putih di atasnya dan tuang lagi adonan merah di atasnya. Dinginkan. Potong bentuk jajaran genjang 2 cm.
  3. Gula merah, daun pandan, saus, rebus air, dan pewarna merah sambil sesekali diaduk hingga mendidih. Saring dan dinginkan.
  4. Kuah, rebus santan, garam, dan daun pandan, sambil diaduk hingga mendidih. Angkat. Dinginkan.
    Sajikan selendang mayang dengan kuah santan, es serut, dan kinca.

Demikian resep minuman es selendang mayang khas Betawi. Selamat mencoba

Catering Buka Puasa Bersama || Menu Catering Buka Puasa Bersama

Kue Sengkulun Salah Satu Menu Snack Box

Sengkulun atau sering juga disebut Sengkolon (Jepara), Kue Jando Berias (Palembang), atau Sangkolun (Bangka) adalah kue mirip kue keranjang dengan permukaan berbintil kasar, tekstur lunak, kenyal, dan lembut. Kue ini dibuat dengan bahan baku utama tepung ketan. Penggunaan gula merah membuatnya berwarna coklat, walaupun ada juga variasi pewarna lain di berbagai daerah. Santan kental menambahkan rasa gurih. Kue ini diakui berbagai daerah, misalnya Betawi, Jepara, Demak, dengan pengaruh budaya Cina. Namun daerah lainnya juga memiliki resep sengkulun dengan berbagai variasi bahan.

Resep Kue Sengkulun Khas Betawi

Bahan-bahan :

  • 500 gram tepung ketan
  • 200 gram gula pasir
  • 1 sdt garam
  • 1 butir kelapa, parut
  • 5 sdm air
  • Pewarna makanan (merah dan hijau)

Cara Membuat Kue Sengkulun

  1. Siapkan mangkuk besar lalu masukkan tepung ketan, gula pasir, kelapa parut dan garam. Aduk-aduk dengan tangan lalu masukkan air putih.
  2. Bagi dua adonan, beri masing-masing pewarna makanan merah dan hijau (sesuai selera). Aduk kembali hingga warna tercampur rata.
  3. Siapkan pinggan anti panas, olesi dengan minyak goreng. Selanjutnya lapisi bagian dalamnya dengan daun pisang dan olesi kembali dengan minyak goreng.
  4. Masukkan adonan berwarna hijau lalu tekan-tekan hingga padat dilanjutkan dengan adonan berwarna merah tekan kembali hingga padat.
  5. Kukus adonan selama 25 menit.
  6. Setelah matang keluarkan kue sengkulu lalu potong-potong, siap untuk dinikmati.

Nah, Sekarang anda bisa menambahkan kue sengkulung ke dalam menu snack box. Selamat menik mati ya…. 😀

Catering Untuk Buka Puasa Bersama | Catering Untuk Buka Puasa Di jakarta

snack box buka puasa jakarta selatan

Snack box untuk buka puasa saat ini telah Daun Ketumbar siapkan untuk anda. Berbagai paketan menu yang variatif telah kami buatkan. Sangat cocok sekali untuk acara-acara ta’jil, camilan untuk acara special anda seperti meeting, gathering, ulang tahun, hajatan, dan sebagainya.

Jadikanlah kami sebagai partner terpercaya anda dalam masalah catering anda. Telah banyak pelanggan-pelanggan kami yang merasa sangat terpuaskan dengan servis kami.

Banyak instansi-instansi perusahaan swasta hingga perusahaan Negara yang telah percaya kepada kami untuk menjadi vendornya.

Karena mendekati bulan puasa, kami menyediakan menu spesial untuk anda. Isi snack box bisa anda custom sendiri pula. Kami juga selalu memberi advise untuk anda mengenai menu-menu apa yang cocok untuk acara yang akan anda siapkan.

Untuk order snack box dalam jumlah banyak usahakan agar pemesanan dilakukan jauh-jauh hari sebelum hari H agar kami bisa menyiapkan bahan baku dan pengolahannya dengan baik. Selain itu, kami juga sangat konsisten dengan apa yang telah anda percayakan. Bumbu rahasia kami untuk snack box anda juga dijamin rasanya beda dari yang lain.

Kami menyediakan paket menu-menu buka puasa untuk siap dan bisa melayani catering jakarta tangerang, catering jakarta, catering cileduk tangerang, catering tangerang catering tangerang selatan, catering tangerang kota, catering jakarta timur, catering jakarta selatan, catering jakarta barat, catering buka puasa, catering puasa, catering rapat kantoran, catering seminar kampus, catering ulang tahun sekolah, catering wedding, catering lebaran, catering seminar kerja, catering hari raya, catering tajilan, catering sahu, catering cileduk tangerang, catering wedding, catering pesta pernikahan untuk catering buka puasa kami melayani daerah sebagai berikut :

Catering buka puasa jakarta
Catering buka puasa tangerang
Catering buka puasa bintaro
Catering buka puasa pondok aren
Catering buka puasa jakarta selatan
Catering buka puasa jakarta barat
Catering buka puasa jakarta timur
Catering buka puasa jakarta selatan
Kami melayani baik dipabrik, kantor maupun perumahan

Snack Box Buka Puasa Di Jakarta | Snack Box Untuk Buka Puasa Di jakarta Selatan

Menu Snack Berbuka Puasa Yang Enak

Menu Snack Berbuka Puasa Yang Enak, Anda bisa mendapati varian risoles lezat ini dalam menu snack berbuka puasa yang ditawarkan oleh Nada Catering. Menu snack box ini sangat cocok bagi Anda yang tidak memiliki waktu untuk menyiapkan makanan berbuka karena padatnya aktivitas atau bagi Anda yang ingin menggelar acara buka puasa bersama dan membutuhkan konsumsi dalam jumlah banyak. Nada Catering siap mengantarkan pesanan snack berbuka puasa bersama untuk seluruh daerah Jakarta, mulai dari jakarta selatan hingga jakarta utara. Anda tak perlu risau, khawatir jika pesanan Anda akan datang terlambat. Nada Catering telah berpengalaman melayani pesanan pelanggan di seluruh Jakarta dan memiliki tim yang solid, sehingga pelayanan kami pastinya akan selalu prima dan mengutamakan pelanggan.

Snack Untuk Buka Puasa Bersama

Snack Berbuka Puasa Murah

Snack Berbuka Puasa Murah, Anda bisa menemukan arem-arem dalam sebuah paket snack berbuka puasa yang murah dan enak di Jakarta. Paket snack tersebut tersedia melalui Nada Catering. Arem-arem sangat cocok menjadi menu suguhan saat berbuka puasa, karena selain mengenyangkan, ia berbahan dasar nasi, sehingga akan memulihkan tenaga Anda setelah berjam-jam menahan haus dan lapar. Dalam menu snack box yang ditawarkan Nada Catering, Anda akan menjumpai banyak kudapan-kudapan lain yang juga cocok disantap sebagai menu berbuka puasa. Segera pesan aneka paket snack untuk berbuka puasa dari Nada Catering, karena selain rasanya enak harganya juga murah, namun kualitas makanannya tidak murahan. Kami siap mengantarkan pesanan snack berbuka puasa Anda ke seluruh wilayah di Jakarta. selain menyediakan snack berbuka puasa di jakarta, nada catering juga menyediakan beberapa paket catering buka puasa yang bisa anda pilih sesuai dengan selera dan budget yang ada.

Snack Berbuka Puasa Bersama